Medan (tatasumitra.com), Muhammad Wildan Rosyid , Beliau berasal dari Sekolah SD Negri 1 Sulang Kabupaten Rebang Jawa Tengah , Juara 1 lomba pidato di ajang Festival dan lomba Seni Siwa Nasional (FLS2N )Tahun 2013 di kota Medan .
Arsip Blog
Kamis, 20 Juni 2013
Raih Prestasi Setinggi Mungkin dengan Belajar, Bekerja dan Berdoa
Teman-Teman Yakin Saya Akan Dapat Juara
”Sebelum datang ke Medan saya di karantina dulu di Puncak waktu itu, yang ngajarin ka Septian, di tunjukin detailnya begini, trus di ajarin lebih dalam lagi, seneng banget bisa masuk ketingkat nasional", kata dia.
Rabu, 19 Juni 2013
FLS2N Event yang Diharapkan Daerah
“Inilah event yang diharap-harapkan oleh daerah. Hasil karya para seniman daerah bisa dihargai,” kata Johari Pion, Pembina Kebudayaan Kota Singkawang Kalimantan Barat, Rabu (19/6).
Proses seleksi yang ketat mulai tingkat kecamatan, kabupaten/kota, dan provinsi, menurut Johari, turut melestarikan seni tari daerah. Sebagai pembina delegasi dari Kalimantan Barat, ia optimis delegasinya meraih juara. “Singkawang hampir setiap tahun mewakili provinsi, baik tingkat maupun umum,” jelasnya.* (Tata Sumitra)
Pintar Gambar Gara-gara Hobi
Medan (tatasumitra.com): Fatahillah Faisal Rizqiawan kontigen asal SDN Lamper Kidul 02, Semarang, Jawa Tengah merasa optimis mendapat medali. Walau demikian, ia tak menganggap enteng para pesaingnya.
Selasa, 18 Juni 2013
Septian Dwi Cahyo Penggagas Seni Pantomim Tingkat Sekolah Dasar di FLS2N
Medan (tatasumitra.com) : Siapa yang tak kenal Septian Dwi Cahyo artis yang memerankan banyak film dan diantara film yang di perankannya yaitul Lupus1 dan Lupus 2 tahun 1980an, ternyata mempunyai perhatian lebih terhadap seni budaya yang ada di Negeri ini. Dia punya cita cita menyatukan sanggar pantomim dalam satu wadah di tingkat nasional, dalam kesempatannya di dalam pembukaan Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional FLS2N) septian berpendapat:” Menurut saya kalau dulu kita tau PORSENI sekarang FLS2N, yang wajib dan harus di adakan terus dan itu bagus sekali di samping ilmu pengetahuan kita juga tentang kesenian itu penting sekali untuk pengembangan pribadi , karakter lewat seni , jadi saya sangat mendukung sekali program ini FLS2N maupun bentuk bentuk lomba yang lain yang bentuknya seni , karena kita harus selain ilmu pengetahuan seni juga harus di pupuk”, katanya di sela-sela acara Pembukaan FLS2N di Lapangan Merdeka, Medan, Sumatera Utara, Senin malam (17/06/2013).
Tarian Khas Kalimantan Tengah Siap Ramaikan FLS2N
Medan (tatasumitra.com): Previca, siswi SD Negeri Percobaan, Kalimantan Tengah, senang bisa datang ke Medan guna mengikuti Festival dan Lomba Seni Siswa Nasional (FLS2N). Ia datang didampingi Siti Habibah.